06 March 2012

Alasan Manusia dan Jawapannya Dari Al Quran

Sahabat... Apa lagi alasan kita??

~Ketika kita mengeluh : "Ah, tak mungkin kot... ".
Allah menjawab : "Jika AKU menghendaki, cukup Ku berkata "Jadi", maka jadilah " (QS 36 : 82).

~Ketika kita mengeluh : "Ee, aku penat sangat ... ".
Allah menjawab : " ... dan KAMI jadikan tidurmu untuk istirahat " (QS 78 : 9).

~Ketika kita mengeluh : "Beratnya dugaan ni, x sanggup aku ... ".
Allah menjawab : "AKU tidak membebani seseorang, melainkan sesuai kesanggupan" (QS 2 : 286).

~Ketika kita mengeluh : "Serabutnyaa ... ".
Allah menjawab : " Hanya dengan mengingatku hati akan menjadi tenang " (QS 13 : 28).

~Ketika kita mengeluh : "Pe aku buat ni semua sia-sia ... ".
Allah menjawab : "Siapa yang mengerjakan kebaikan sebesar biji dzarah sekalipun, niscaya ia akan melihat balasannya". (QS 99 : 7).

~Ketika kita mengeluh : "Takde sorang pun nak tolong aku ... ".
Allah menjawab: " Berdoalah (mintalah) kepadaKU, niscaya Aku kabulkan untukmu " (QS 40 : 60).

~Ketika kita mengeluh : "Aku sedihh sangat... ".
Allah menjawab : " La Tahzan, Innallaha Ma’ana. Janganlah kamu berduka cita, sesungguhnya Allah beserta kita " (QS 9 : 40).

* Segala masalah kita, persoalan kita, sudah terjawab oleh ALLAH, semoga Allah kuatkan hatimu. dan kuatkanlah hatimu kerana Allah.
* Allah uji tanda Allah sayang.

2 comments: